Selain itu, angka kemiskinan dan pengangguran mulai menurun dan nilai ekspor tumbuh 37,7 persen.
Hingga 31 Oktober 2021, PNM telah menyalurkan pembiayaan sebesar Rp 96,13 T kepada nasabah PNM Mekaar yang berjumlah 10,6 juta nasabah.
Saat ini PNM memiliki 3.673 kantor layanan di seluruh Indonesia yang melayani UMK di 34 Provinsi, 443 Kabupaten/Kota, dan 5.006 Kecamatan.(*)
Baca Juga: Dorong UMKM Agar Pelanggan Bayar Pakai OVO, Merchant: Omzet Naik 50%