Baca Juga: Cara Tentukan Jumlah Uang yang Harus Ditabung dengan Sistem 50/30/20
Dilansir dari biro travel PIHK biaya haji plus di tahun ini tembus di angka USD11.000 sampai USD13.000, atau sekitar Rp154.000.000 sampai Rp182.000.000.
Hal yang membedakan antara Haji Reguler dan Haji Plus adalah waktu tunggu keberangkatan.
Haji plus menawarkan daftar tunggu yang lebih singkat dan juga dengan fasilitas lebih mewah. (*)