Baca Juga: Rekomendasi Sprei dengan Harga Merakyat 2022, Belanja di Shopee
Ditambah adanya fitur WiFi+NFC menjadikan kamera mirrorless satu ini sangat mumpuni bagi pemula.
2. Sony A6000
Sony A6000
Sony A6000 merupakan salah satu kamera mirrorless terbaik dan terlaris selama beberapa tahun belakang.
Hal itu karena Sony A6000 memiliki 179 titik phase detection sampai ke ujung gambar yang sangat cocok untuk aktivitas outdoor.
Tak hanya itu, sistem AF ini memungkinkan kamera Sony A6000 dapat memotret berturut-turut dengan sangat cepat, yakni 11 foto per detik dengan autofocus continuous.
Sony A6000 juga telah didukung oleh prosesor BIONZ baru, yang dapat membuat hasil foto menjadi lebih tajam.
Dynamic range untuk menangkap detail daerah gelap dan terangnya pun relatif lebih baik, dibandingkan kamera dengan sensor APS-C lainnya.
3. Xiaomi Xiaoyi M1
Xiaomi Xiaoyi M1