Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Cek Riwayat Transaksi Gojek, Bisa Periksa Total Belanja Selama Setahun

Winda - Jumat, 04 November 2022 | 15:00
Cara cek riwayat transaksi Gojek untuk tahu total belanja selama setahun
Dok. Gojek

Cara cek riwayat transaksi Gojek untuk tahu total belanja selama setahun

4. Kita bisa mengatur periode transaksi dengan periode maksimum 1 tahun.

5. Klik "Download" di bagian bawah, dan total transaksi akan terunduh dalam file berformat PDF.

Usai mengetahui total riwayat transaksi Gojek selama setahun, Amanda Manopo kaget dan bahkan berencana menghapus aplikasi tersebut.

“Harus dihapus deh ini aplikasi. Kerjaan tiap hari Gojek makanan doang” tulis Amanda Manopo dalam keterangan unggahannya.

Nah kalau Amanda Manopo berencana hapus aplikasi, apa yang akan kita lakukan usai melihat total riwayat transaksi Gojek?.

Artikel ini telah tayang diKompas.comdengan judul "Cara Melihat Jumlah Transaksi Gojek Selama Setahun".(*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x