Semakin sering bermain, akan semakin banyak berlian yang didapat untuk kemudian ditukar ke Koin Shopee.
Setiap 1.000 berlian bisa ditukar untuk 50 Koin Shopee, yang bisa digunakan saat bertransaksi di Shopee.
Nah cara menukar berlian di Shopee Games untuk dijadikan Koin Shopee cukup dengan 3 langkah mudah.
Langkah pertama, silahkan buka Shopee Games yang kita mainkan seperti misalnya Shopee Candy melalui aplikasi Shopee.
Setelah membuka Shopee Candy, silahkan klik Tukar Berlian pada tampilan awal gametersebutuntuk menukarkan berlian.
Nah langkah terakhir, silahkan scroll ke bawah sampai menemukan pilihan tukar dengan Koin Shopee.
Semakin banyak berlian yang kita miliki, semakin banyak Koin Shopee yang bisa ditukarkan.(*)