Follow Us

4 Hal yang Perlu Disiapkan untuk Menyambut Ramadan, Manfaatkan Aplikasi Shopee

Wulan - Rabu, 23 Maret 2022 | 21:00
Catat hal yang perlu disiapkan dalam menyambut Ramadan
Dok. Shopee

Catat hal yang perlu disiapkan dalam menyambut Ramadan

CERDASBELANJA.ID – Momen Ramadan sudah di depan mata. Saatnya kita belanja Ramadan lebih murah menggunakan Shopee.

Tidak hanya belanja Ramadan, ternyata ada hal penting lainnya yang perlu disiapkan menjelang Ramadan 2022.

Sehubungan dengan hari pertama puasa hanya tinggal hitungan jari, kita perlu mempersiapkan diri agar ibadah di bulan suci Ramadan dapat berjalan lancar dan tidak ada kebutuhan yang terlupakan.

Secara terperinci, berikut adalah beberapa persiapan yang perlu dilakukan untuk menyambut bulan puasa yang nyaman dan penuh berkah bersama Shopee.

1. Mempersiapkan Niat Hati dan Memperkuat Iman

Berpuasa dan menjalankan salat lima waktu, akan melipatgandakan berkah dan pahala selama bulan Ramadan.

Namun apabila menjalankan dengan rajin di hari biasa saja sulit, apalagi di bulan suci nanti, kan? Untuk itu, persiapan dasar yang harus dilakukan adalah memantapkan iman, serta niat untuk berpuasa.

Caranya bisa dilakukan dengan langkah sederhana, seperti membiasakan diri untuk salat lima waktu, menjauhkan kebiasaan buruk, dan jangan lupa untuk membayar hutang puasa tahun lalu.

Kembali coba pelajari dan perdalam ilmu, mengenai hal-hal apa saja yang boleh dan tidak boleh dilakukan selama bulan Ramadan.

Baca Juga: Begini Cara Gunakan Fitur Transfer ke Bank Gratis di Shopee Hanya dengan 6 Langkah Mudah

2. Mempersiapkan Tubuh dan Fisik yang Bugar

Untuk berpuasa, tentu membutuhkan kondisi fisik dan stamina yang prima. Mulai jaga kesehatan tubuh dari sekarang, agar ibadah puasa dapat berjalan lancar nantinya.

Editor : Presi

Baca Lainnya

Latest