Follow Us

Paylater Makin Populer, Yup Sediakan Fitur Bayar Nanti dan Bunga Nol Persen

Yunus - Rabu, 08 Februari 2023 | 21:00
Yup paylater.
DOK. YUP

Yup paylater.

Lalu bagaimana cara mendapatkan layanan bayar nanti di Yup? Berikut ini langkahnya:

  • Unduh aplikasi Yup di App Store atau Playstrore
  • Pilih Daftar, lalu buat akun Yup
  • Masukkan nomor telepon dan kode OTP yang dikirimkan ke nomor ponsel terdaftar
  • Masukkan kode referal jika ada
  • Pilih Daftar Sekarang
  • Lengkapi formulir pengajuan dan pilih Lanjutkan
  • Unggah foto e-KTP
  • Lakukan verifikasi video di aplikasi Yup
  • Pengajuan terkirim dan menunggu disetujui
  • Kita akan dapat notifikasi jika pengajuan kita disetujui.
Biasanya, persetujuan pinjaman Yup akan disetujui dalam hitungan jam atau hari saja.

Setelah disetujui, kita bisa menaikkan limit pinjaman dengan ketentuan sebagai berikut:

  • Memiliki rekam jejak pinjaman yang baik
  • Melakukan pembayaran dengan tepat waktu
Itulah cara mendapatkan layanan bayar nanti dari Yup. (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest