Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

3 Cara Menyehatkan Tabungan di Masa Resesi, Harus Kurangi Belanja?

Wulan - Minggu, 01 Januari 2023 | 22:00
Catat bagaimana cara menyehatkan tabungan di masa resesi dengan lebih cerdas belanja.
pexels.com/@maitree-rimthong-444156

Catat bagaimana cara menyehatkan tabungan di masa resesi dengan lebih cerdas belanja.

CERDASBELANJA.ID – Belakangan ini, kita sedang dihadapi dengan desas-desus yang mengatakan bahwa kondisi ekonomi tidak terlihat baik-baik saja.

Untuk itu, sudah banyak orang yang mulai mengurangi belanja untuk tetap bisa menyehatkan tabungan di masa resesi.

Terlebih, di tengah kebingungan ini mungkin ada ketakutan yang muncul, terutama mengenai hal-hal yang berkaitan dengan uang belanja yang kita miliki sekarang.

Namun, kita tak perlu takut. Pasalnya, kita bisa tetap menjaga dan meningkatkan kesehatan tabungan di masa-masa yang bisa dibilang kurang sehat ini.

Isu-isu mengenai situasi ekonomi kita yang bisa dikatakan akan pelik di tahun mendatang, memang penting untuk kita sadari apalagi di tengah situasi sekarang yang juga masih mencoba pulih dari pandemi Covid-19.

Namun, dari riset yang dilakukan oleh Bank OCBC NISP melalui survei OCBC NISP Financial Fitness Index 2022, ditemukan bahwa 78% masyarakat mengatakan mereka tidak paham dengan ketentuan produk investasi.

Meski pada riset ini dihasilkan skor finansial Indonesia di tahun 2022 naik menjadi 40,06%, tetapi awareness masyarakat yang masih sangat rendah terhadap produk investasi patut untuk dikhawatirkan.

Apalagi, mengingat bahwa investasi bisa menjadi salah satu vitamin untuk menjaga kesehatan tabungan yang kita miliki di tengah dunia yang mungkin sedang sakit.

Adanya pandemi Covid-19 memang menyebabkan situasi sekitar kita, terutama situasi ekonomi berada di titik yang tidak baik.

Dampak nyata pun terlihat dari banyaknya kasus PHK dan juga usaha-usaha yang terpaksa menggulung tikarnya.

Terjadinya situasi yang tidak normal ini, membuat banyak dari kita bingung bagaimana kita bisa menjaga dana yang kita pegang untuk tetap sehat.

Baca Juga: Kode Cara Dapat Uang dari Jenius, Banjir Cuan untuk Belanja Sepuasnya

Halaman Selanjutnya

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x