Follow Us

7 Cara Hemat Uang Belanja Kebutuhan Dapur, Biar Tetap Ngebul!

Yunus - Selasa, 13 September 2022 | 13:00
Cara hemat belanja kebutuhan dapur sangat diperlukan.
iStockphoto

Cara hemat belanja kebutuhan dapur sangat diperlukan.

CERDASBELANJA.ID – Buat ibu rumah tangga seperti kita, pasti ada saja yang merasakan sulitnya menghemat belanja kebutuhan dapur.

Apalagi harga BBM naik dan merembet pada harga kebutuhan belanja lain, termasuk urusan dapur.

Belum lagi jika kondisi keuangan kita masih belum ideal karena penghasilan belum besar, sehingga urusan belanja sedikit terbatas.

Itu sebabnya kita harus memutar otak agar uang belanja tetap pada anggaran yang disepakati, dan dapur tetap ngebul.

Tak jarang, banyak yang mengambil jalan alternatif dengan membeli makan dari luar.

Meski praktis, pengeluaran saat beli makan di luar pun lebih besar.

Tenang, ada kok cara hemat belanja kebutuhan dapur yang bisa dilakukan untuk ibu rumah tangga seperti kita.

1. Rencanakan Anggaran Belanja

Cara pertama dan yang penting untuk dilakukan adalah merencanakan terlebih dahulu anggaran belanjanya.

Rencana anggaran tersebut dapat dijadikan sebagai patokan dalam melakukan belanja kebutuhan dapur.

Usahakan ketika belanja tidak melewati batas anggaran yang telah ditetapkan.

Baca Juga: Cara Transfer Uang Belanja Pakai BI-FAST dari Jenius, Biaya Cuma Rp2.500

Halaman Selanjutnya

2. Buat Daftar Menu
1 2 3 ... 5

Editor : Yunus

Baca Lainnya

Latest