Kemudian setelah 10 detik, perangkat Apple itu akan memberi tahu kontak darurat dan mengirimkan lokasi pengguna secara otomatis.
Selain untuk semua model iPhone 14, fitur ini juga tersedia pada smartwatch baru Apple, meliputi Apple Watch Series 8, Watch Ultra dan Watch SE generasi baru.
- Konektivitas satelit
Kita bisa menggunakan fitur ini ketika tersesat atau dalam kondisi berbahaya, namun tidak terhubung dengan jaringan internet atau seluler.
Pengiriman pesan darurat yang dikirim bukan berupa suara ataupun teks, tetapi pengguna dapat mengirim pesan seperti “sinyal” ke layanan darurat.
Fitur ini awalnya dirumorkan hadir di iPhone 13, meski akhirnya baru tersedia di iPhone 14 series.
Nah untuk belanja iPhone 14 bisa dilakukan dengan beberapa cara, salah satunya melalui Shopee yang menawarkan sistemnyicil dengan pilihan tenor hingga 12 bulan.
Cara belanja iPhone di Shopee ini bisa dengan mengunjungi toko resminya di Shopee yaitu Apple Flaship Store.
Artikel ini telah tayang diKompas.comdengan judul "4 Fitur iPhone 14 Pro Ini Bisa Bikin HP Android Ketar-ketir",.(*)