Follow Us

Cara Pilih Asuransi Kendaraan ala Allianz, Perhatikan 5 Hal Ini Sebelum Membeli

Winda - Minggu, 19 Juni 2022 | 22:00
Produk Asuransi Kendaraan dari Allianz Indonesia
DOK. Allianz Indonesia

Produk Asuransi Kendaraan dari Allianz Indonesia

  1. Perluasan Perlindungan
Perluasan perlindungan yang ditawarkan pada umumnya adalah perlindungan terhadap banjir, perawatan medis, pencurian, huru hara, bahkan ganti rugi pihak ketiga.

Tidak ada salahnya, membayar sedikit lebih mahal untuk mendapat manfaat yang maksimal.

Namun, pastikan untuk membaca ketentuan dari masing-masing manfaat, sehingga kita mengetahui batas kompensasi yang akan didapatkan.

  1. Jaringan Bengkel Rekanan
Baca Juga: Rekomendasi Asuransi Kesehatan dari Astra Life, Premi Mulai Rp100 Ribuan

Pastikan perusahaan asuransi yang akan dipilih memiliki jaringan bengkel rekanan yang luas serta memiliki kualitas dan terlisensi yang baik.

Dengan memiliki jaringan bengkel yang luas maka kita mempunyai pilihan yang lebih banyak untuk menentukan bengkel tempat mobil diperbaiki.

  1. Akses Pelayanan yang Lengkap
Akses pelayanan merupakan salah satu faktor penting yang harus menjadi pertimbangan kita.

Pilihlah perusahaan asuransi yang memiliki call center 24 jam, jadi kita dapat dengan mudah menghubungi perusahaan asuransi saat membutuhkan informasi. (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest