Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Strategi Bisnis IRT Dusun Panggungploso, Sukses Ekspor Ribuan Kerajinan Tangan ke 4 Negara Asia

Winda - Senin, 23 Mei 2022 | 21:00
Dinova
DOK. Shopee

Dinova

Sehingga dari yang awalnya hanya memiliki 1 karyawan, kini Dinova Store telah memiliki 9 karyawan dan 7 mitra penjahit.

Berbagai optimalisasi penjualan dilakukan Dinova Store agar usahanya kian berkembang.

Misalnya dengan promosi iklan, memaksimalkan fitur-fitur yang ada di e-commerce Shopee, hingga mengikuti program Shopee Ekspor.

Setelah mencoba ekspor di tahun 2020, Dinova Store sukses menjual produknya hingga ke empat negara yaitu Malaysia, Singapura, Vietnam, dan Filipina.

Ekspor produk kerajinan tangan melalui Shopee mengalami kenaikan lebih dari empat kali di sepanjang tahun 2021.

Pertumbuhan ekspor ini merupakan hasil dari meningkatnya penjualan produk UMKM lokal dengan kualitas yang mampu bersaing.

Dinova Store adalah satu dari lebih dari 180.000 UMKM lokal yang telah berhasil menembus pasar dunia bersama Shopee.(*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x