Follow Us

5 Tips Belanja Produk Kecantikan Online agar Aman, Cari Detail Produk!

Wulan - Sabtu, 20 November 2021 | 13:00
Ilustrasi skin care
tokopedia.com

Ilustrasi skin care

Tips belanja produk kecantikan online kedua adalah cari informasi produk dari berbagai sumber.

Kiara menyarankan, sebelum membeli produk kita perlu mencari informasi detail mengenai merek lokal tersebut.

“Lihat juga ulasannya, cari tahu apakah merek tersebut mendapat sorotan misalnya dari influencer atau pengguna lain,” lanjut Kiara.

Baca Juga: Tips Tingkatkan Penjualan di Flash Sale Shopee, Siap-siap Banjir Orderan

3. Pastikan Kandungan Aman

Tips belanja produk kecantikan online ketiga adalah pastikan kandungan produk aman digunakan.

Kiara mengatakan, cara memastikan keamanan kandungan produk adalah dengan melihat detail kandungan di deskripsi produk.

“Kita juga bisa cari tahu kode BPOM yang menunjukkan kandungan produk aman. Jangan lupa sesuaikan dengan jenis kulit,” katanya.

4. Gunakan Promo Menarik

Tips belanja produk kecantikan online keempat adalah gunakan promo agar semakin hemat saat belanja.

Kiara menyarankan, saat belanja produk kecantikan kita perlu memanfaatkan promo menarik agar semakin murah.

“Tidak jarang brand lokal juga mengeluarkan bundling set agar lebih hemat,” tutur Kiara.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest