Follow Us

Jangan Asal Pilih, Ini 5 Faktor yang Perlu Diperhatikan Saat Investasi

Wulan - Senin, 18 Oktober 2021 | 22:00
Ilustrasi investasi
DOK. SHUTTERSTOCK

Ilustrasi investasi

Baca Juga: Kenali Apa Itu Value investing, Strategi Investasi Penting dalam Saham

5. Investasi Emas

Pada saat memilih investasi emas, kita bisa memilih untuk membeli logam mulia atau emas batangan, daripada emas perhiasan. Pasalnya, harga jual kedua emas tersebut berbeda-beda.

Di dalam berinvestasi emas batangan, kita harus mempersiapkan dana minimum sekitar Rp900 ribu untuk per gramnya. Namun, emas menjadi investasi rendah risiko karena harganya cenderung naik di tengah inflasi.

Return investasi emas akan semakin meningkat, jika dilakukan dalam jangka waktu yang panjang. Emas juga mudah untuk dicairkan menjadi uang tunai. Namun, di setiap penjualan emas akan dikenakan pajak sebesar 1,5%. (*)

Baca Juga: Lebih Cuan yang Mana, Investasi Emas Perhiasan atau Emas Batangan?

Source : Bibit

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest