Baca Juga: Terkena PHK, UMKM Mitra Shopee Bagikan Tips Berjualan Produk Digital
2. Jelajahi alam dan berpetualang
Jikakita atau pasangan menyukai travelling tetapi terkendala biaya,kita bisa melakukan pendakian.
Lupakan travelling ke luar negeri atau ke tempat-tempat yang mahal, pendakian juga merupakan aktivitas yang seru. Apalagi jika kita menyukai petualangan.
Kita dapat memilih tempat yang tenang dan tenteram untuk melarikan diri dari hiruk-pikuk kehidupan kota dan menghabiskan hari-hari bersama pasangan.
3. Pergi berpiknik
Ide kencan lainnya dalah dengan melakukan piknik di suatu pantai atau taman.
Siapkan beberapa makanan ringan, minuman, buku untuk dibaca, dan tikar.
Dengan berpiknik,kita bisa menikmati momen bersama pasangan.Dengan cara ini,kita bisa menghindari pengeluaran terlalu banyak.
Baca Juga: 5 Cara Menjaga Kelangsungan Bisnis ala Tokopedia, Anti Bangkrut!
4. Rencanakan makan malam di rumah
Jikakita dan pasangan ingin menikmati momen makan malam,kita bisa membuat suasana itu di rumah.