Follow Us

Digitalisasi Pasar Tradisional, Upaya Tokopedia Tingkatkan Daya Saing

Wulan - Jumat, 06 Agustus 2021 | 14:00
Pasar Pa'baeng-baeng Timur digital, di wilayah Makassar.
Dok. Tokopedia

Pasar Pa'baeng-baeng Timur digital, di wilayah Makassar.

Baca Juga: 5 Cara Menjaga Kelangsungan Bisnis ala Tokopedia, Anti Bangkrut!

Misalnya dengan memasang spanduk offline dan sebagainya. Jadi, pembeli bisa mengetahui bahwa sudah bisa membeli produk dari pasar tersebut secara online di Tokopedia.

“Kemudian, dari Tokopedia sendiri kami juga mengirimkan push notifikasi kepada pengguna di daerah pasar digital tersebut. Ini sebagai upaya kami untuk mendorong agar pengguna bisa berbelanja di pasar digital,” tutup Emmir.

Ke depannya, Tokopedia akan memperbanyak kerja sama dengan pemerintah daerah di berbagai penjuru Indonesia untuk melakukan digitalisasi berbagai pasar tradisional. (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular