Follow Us

Cara Minta Saldo Gopay ke Sesama Akun Gojek, Cukup 3 Langkah Mudah

Wulan - Senin, 08 Maret 2021 | 16:00
Cara Minta Saldo Gopay ke Sesama Akun Gojek, Ada 3 Langkah Mudah
gojek.com

Cara Minta Saldo Gopay ke Sesama Akun Gojek, Ada 3 Langkah Mudah

CERDASBELANJA.ID – Pernahkah mengalami kondisi kepepet? Saat ingin memesan makanan atau bepergian menggunakan Gojek, tetapi saldonya kurang.

Padahal selisih kekurangannya sangat kecil, seperti kurang Rp99, Rp500, sampai Rp1.000. Tentunya akan sulit jika mengisi saldo Gopay dari ATM.

Pasalnya nominal yang dibutuhkan untuk minimal transfer adalah Rp10 ribu. Pada saat ‘tanggung’ ini, kita bisa memanfaatkan fitur Minta Saldo ke sesama akun Gopay.

Baca Juga: Cara Branding Produk UMKM yang Tepat, Cukup Lakukan 4 Langkah

Jangan khawatir, kita bisa minta saldo Gopay ke teman atau keluarga, hanya dengan nominal mulai dari Rp1 saja, lho!

Jadi, fitur ini sangat praktis dan mudah digunakan. Terutama di berbagai momen ‘tanggung’ yang kerap dihadapi.

Tidak hanya itu, fitur ini juga bisa dimanfaatkan untuk menagih utang ke teman tanpa perlu canggung. Tentunya fitur Minta Saldo ini sangat membantu, bukan?

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk Minta Saldo ke sesama akun Gopay. Berikut adalah beberapa langkah yang bisa dipilih.

1. Kirim Kode QR

Di tengah era digital ini pembayaran melalui kode QR sangat marak dilakukan. Sekarang, kita juga bisa minta saldo Gopay dengan menggunakan kode QR ini.

Cara minta saldo Gopay dengan kode QR adalah dengan mengeklik menu “Eksplor”, pilih menu “Minta”, screenshot kode QR kita dan kirim ke teman atau keluarga.

Baca Juga: Cara Ampuh untuk Perluas Bisnis, Dijamin Semakin Banyak Pembeli

Halaman Selanjutnya

2. Request ke Nomor HP
1 2

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest