Follow Us

Cara Beli Produk di Shopee Tanpa Kena Biaya Layanan, Ternyata Mudah!

Yunus - Sabtu, 11 Februari 2023 | 06:00
Ilustrasi cara menambah kartu kredit di Shopee.
iStockphoto

Ilustrasi cara menambah kartu kredit di Shopee.

Selain itu, kita juga bisa belanja dengan menumpang pakai akun teman atau keluarga yang menjadi pengguna baru Shopee.

Hal itu karena, biaya layanan ini akan dikenakan kepada pengguna yang telah melakukan 4 kali transaksi yang dihitung sejak pengguna memiliki akun di Shopee.

Dengan begitu, maka bisa dipahami bahwa biaya layanan baru akan dikenakan untuk pengguna baru setelah maksimal 4 kali transaksi.

Ketentuan biaya layanan Shopee ini sudah termasuk dengan biaya Pajak Pertambahan Nilai (PPN).

Hal itu sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang perpajakan yang berlaku.

Ketika transaksi belanja dibatalkan, maka dana akan dikembalikan sepenuhnya kepada pengguna Shopee.

Itulah cara beli di Shopee tanpa dikenakan biaya layanan. Mau coba? (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest