Selain itu, Kredivo juga menyediakan promo launching kerja sama di SELMA dengan memberikan diskon 15% hingga Rp150.000.
Nah untuk diskon 15% harus disertai dengan minimum transaksi Rp500.000 menggunakan cicilan 3, 6, atau 12 bulan, yang berlangsung hingga 7 Februari 2023.(*)