Follow Us

Catat, Ini 5 Cara Menghemat Pengeluaran Saat Membangun Rumah Impian

Presi - Minggu, 21 Agustus 2022 | 21:00
Cara mengatur uang di akhir tahun
iStockphoto

Cara mengatur uang di akhir tahun

2. Desain yang tidak rumit dan minimalis

Biaya bisa ditekan jika kita mendesain rumah secara minimalis karena tidak banyak ornamen dekoratif di dasad rumah.

Desain minimalis juga akan membuat waktu pengerjaan rumah berjalan lebih cepat.

Kita juga bisa lebih hemat dengan mendesain ruangan yang multifungsi.

Misalnya, buatlah ruang kerja yang juga jadi ruang hiburan. Atau, gabungkanlah dapur dengan ruang makan yang diberi sekat.

3. Tim konstruksi yang efisien

Selain jujur, aktif, dan komunikatif, hal yang paling penting dari tim konstruksi adalah bisa bekerja sesuai dengan tenggat waktu yang diberikan tanpa mengorbankan kualitas yang teliti dan rapi.

Pilih mandor dan pekerja konstruksi yang benar-benar bisa dipercaya, maka waktu kita tidak akan habis untuk mengawasi mereka.

Lebih baik kita meminta rekomendasi tim konstruksi dari arsitek, keluarga, teman, atau kolega yang juga membangun rumah sendiri.

Jangan sampai kita mengalami masalah-masalah yang pada akhirnya merugikan secara finansial seperti material bangunan yang raib, pekerja yang kabur, atau nantinya rumah dengan hasil yang buruk.

4. Riset sendiri harga material

Baca Juga: Cara Belanja Online ala Thariq Halilintar, Riset Dulu Sebelum Kalap

Halaman Selanjutnya

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest