Follow Us

Review Robot Vacuum Cleaner, Nyapu dan Ngepel Tinggal Pencet

Yunus - Senin, 15 Agustus 2022 | 21:30
Robot penyedot debu Mi Robot Vacuum Mop 2 Lite.
DOK. MI.CO.ID

Robot penyedot debu Mi Robot Vacuum Mop 2 Lite.

Robot penyedot debu Mi Robot Vacuum Mop 2 Lite.
DOK. MI.CO.ID

Robot penyedot debu Mi Robot Vacuum Mop 2 Lite.

Sedot Debu dan Ngepel

Tak cuma menyedot debu, robot ini juga mampu ngepel maksimal karena dilengkapi dengan tangki air berkapasitas 270 ml.

Pompa air yang ditanam dalam robot ini bisa dikontrol secara elektronik, dengan 3 setelan level air yang membantu membersihkan rumah.

Jadi setelah robot penyedot debu bekerja, jika memilih sekaligus ngepel, maka pompa air akan mengeluarkan air seperlunya ke lantai. Jadi tak terlalu becek.

Lalu kain pel yang terpasang di bawah kompartemen penyedot debu akan mengepel permukaan lantai yang tak terlalu basah tadi.

Mi Robot Vacuum Mop 2 Lite akan terus mengulang area yang dipel seperlunya, hingga bersih dan mengering.

Cara Kerja Mudah

Menariknya, cara kerja Mi Robot Vacuum Mop 2 Lite cukup canggih, hanya dengan menggunakan aplikasi Xiaomi Home.

Aplikasi Xiaomi Home merupakan aplikasi untuk mengoperasikan banyak produk Xiaomi, seperti lampu, AC, air purifier, vacuum cleaner, hingga colokan pintar.

Jadi kita hanya cukup satu aplikasi untuk banyak produk pintar Xiaomi.

Baca Juga: Review Jam Tangan Seiko yang Dipakai Son Seok Gu, Pemeran Mr. Gu di Drama My Liberation Note

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular