Follow Us

Cara Belanja di Tokopedia Pakai Kredivo, Bisa Bayar Belakangan

Wulan - Senin, 27 Juni 2022 | 13:00
Lewat Kredivo, kita bisa membayar apapun termasuk belanjaan Tokopedia
Dok. Kredivo

Lewat Kredivo, kita bisa membayar apapun termasuk belanjaan Tokopedia

CERDASBELANJA.ID – Pencinta belanja online sudah tahu belum ada cara belanja di Tokopedia pakai Kredivo?

Cara belanja di Tokopedia pakai Kredivo sangat mudah dan menguntungkan. Pasalnya, kita berkesempatan belanja sepuasnya dan bayar belakangan.

Para pengguna baru Tokopedia pasti masih banyak yang bingung bagaimana cara belanja di Tokopedia pakai Kredivo.

Melalui Kredivo, kita bisa belanja sepuasnya dan bayar belakangan, bahkan kita bisa menyicil sampai 12 bulan.

Bagi para pengguna baru, berikut adalah cara belanja di Tokopedia pakai Kredivo yang bisa dilakukan dengan mudah.

  • Buka aplikasi Tokopedia dan belanja barang yang dibutuhkan.
  • Pilih “Beli” pada produk yang diinginkan.
  • Masukkan kode voucher yang sesuai di aplikasi Tokopedia.
  • Pastikan alamat pengiriman sudah sesuai, lalu pilih metode pembayaran.
  • Jika sudah, pilih Kredivo dan pilih jangka waktu cicilan yang diinginkan.
  • Pilih “Lanjut” dan tunggu sampai transaksi selesai.
Baca Juga: Bayar Lazada Paylater Pakai Kredivo, Belanja Online Anti Ribet

Itulah cara belanja di Tokopedia pakai Kredivo yang bisa dilakukan para pengguna baru. (*)

Editor : Yunus

Baca Lainnya

Latest