Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

JD.ID Electronic Store Buka di AEON Mall Tanjung Barat, Bebas Repot dengan Belanja Online to Offline

Yunus - Kamis, 20 Januari 2022 | 12:00
JD.ID Electronic Store buka gerai baru di AEON Mall Tanjung Barat

JD.ID Electronic Store buka gerai baru di AEON Mall Tanjung Barat

Tujuannya agar bisa bersinergi bersama memberikan opsi belanja yang lebih mudah kepada konsumen.

Sehingga kehadiranJD.IDElectronic Store di AEON Mall Tanjung Barat menjadi bentuk kolaborasi strategis yang berkelanjutan antaraJD.IDdan Group AEON Mall Indonesia.

Dengan begitu, diharapkan kolaborasi itu dapat turut berkontribusi dalam meningkatkan kembali daya beli masyarakat di tengah pandemi.

“Menyediakan pilihan berbelanja produk-produk unggulan dengan harga terjangkau dan transaksi yang lebih nyaman,” ujarKoji Kitada, Senior General Manager Leasing & Pre-Leasing New Project AEON Mall Indonesia.

Sejak tahun 2018,JD.IDsecara konsisten berinovasi menyediakan platform belanja yang bersifatomni-channel, dengan mengkombinasikan dua saluran bisnis berbeda;onlinedanoffline.

Setelah membuka gerai O2O pertamanya pada Agustus 2018,JD.IDterus menunjukkan komitmen yang berkelanjutan untuk meningkatkan penetrasi pasar atas strategi O2O yang dijalankan.

Hingga saat ini,JD.IDtelah membuka 8 geraioffline,masing-masing menawarkan pengalaman berbelanja berbeda.

Di antaranya JDHub Gandaria & Elements; Wellio Citywalk, Kota Kasablanka, HubLife; Yoji Ashta District 8;JD.IDElectronic Store AEON Mall Sentul City & Tanjung Barat.

Baca Juga: Cara Belanja Online di JD.ID Bayar Lewat Indomaret, Cuma 6 Langkah

Promo Grand Opening

Pengunjung dapat berbelanja berbagai produk elektronik diJD.IDElectronic Store AEON Tanjung Barat dengan cicilan 0% hingga 12 bulan.

Selain itu, kita juga bisa berbelanja dengan gratis biaya pengiriman dan tukar tambah produk elektronik.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 15

Latest

Popular

Tag Popular

x