Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Punya Banyak Jenis, Kenali Perbedaan 7 Vaksin Covid-19 di Indonesia

Wulan - Sabtu, 24 Juli 2021 | 14:00
Cati tahu apa saja perbedaan jenis vaksin yang digunakan di Indonesia.
pexels.com/@n-voitkevich

Cati tahu apa saja perbedaan jenis vaksin yang digunakan di Indonesia.

Vaksin ini, punya efikasi sebesar 94,1% dan menimbulkan efek samping seperti kelelahan, sakit kepala, nyeri otot, dan sendi.

5. Pfizer

Vaksin Pfizer-BioNTech juga berasal dari Amerika Serikat dan memiliki efikasi sebesar 95%. Berbeda dengan vaksin sebelumnya, orang yang boleh menerima vaksin ini mulai dari umur 16 hingga 55 tahun.

Orang yang menggunakan vaksin ini, akan mendapatkan vaksinasi dosis kedua selang 3 minggu setelah vaksin pertama.

Kementerian Kesehatan dan PT Pfizer Indonesia dan BioNTech SE, sebelumnya telah sepakat bekerja sama untuk menyediakan 50 juta dosis vaksin Pfizer yang dinamakan BNT 162b2 sepanjang tahun 2021. Perjanjian ini merupakan bagian dari komitmen global Pfizer dan BioNTech untuk membantu mengatasi pandemi Covid-19.

Baca Juga: Cara Dapat Vaksin Covid-19 Gratis di Stasiun MRT, Penumpang Wajib!

6. Novavax

Masih sama dengan sebelumnya, vaksin Novavax juga berasal dari Amerika Serikat, efikasi dari vaksin ini sebesar 85 – 89%.

Vaksin yang diproduksi oleh Novavax, memiliki nama sandi NVX-CoV2373 atau disebut juga SARS-CoV-2 rS (recombinant spike) yang menggunakan bahan tambahan Matrix-M1.

Umur orang yang diperbolehkan menerima vaksin ini adalah 18 – 59 tahun yang akan menerima vaksin dosis kedua selang 21 hari.

7. Merah Putih

Terakhir ada vaksin Merah Putih – BioFarma, vaksin ini menjadi satu-satunya yang berasal dari Indonesia.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x