Follow Us

Begini Cara Atur Keuangan Bagi Kita yang Kuliah Sambil Kerja

Yunus - Senin, 28 Juni 2021 | 14:00
Cara mudah atur keuangana bagi yang ingin kuliah sambil kerja.
iStockphoto

Cara mudah atur keuangana bagi yang ingin kuliah sambil kerja.

CERDASBELANJA.ID - Mengatur keuangan memang jadi salah satu tantangan, apalagi buat kita yang mulai bekerja.

Mungkin sebelumnya kita masih diberikan uang saku oleh orangtua, jadi belum terbiasa mengatur keuangan sendiri.

Tapi tenang, berikut ini ada cara atur keuangan bagi kita yang kuliah sambil kerja.

Baca Juga: 3 Cara Merancang Dana Pendidikan Anak, Tak Perlu Pusing Lagi!

Ada hal ideal dalam mengatur keuangan, yaitu ketika kita memiliki penghasilan.

Atau saat kita diberi uang saku oleh orangtua.

Mengatur keuangan dibangun mulai dari kebiasaan-kebiasaan yang perlu dimulai sejak dini.

Ketika sudah memiliki penghasilan, mulailah dengan membagi pos-pos pengeluaran atau membuat anggaran.

Tiga pos pengeluaran simple, menurut perencana keuangan Finansialku, Yosephine P. Tyas, S.Kom, MM CFP, dimulai dengan giving, saving and spending.

Tentukan jumlah atau presentase minimal atau maksimal untuk setiap pos misalnya :

Baca Juga: Beli Barang Mewah atau Branded Disebut Investasi? Ini Alasannya

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest