Follow Us

Cara Ambil Peluang Bisnis Ramadan di Tengah Pandemi, Cocok Jadi Usaha

Wulan - Kamis, 06 Mei 2021 | 22:00
Pada momen Ramadan di tengah pandemi ini, kita bisa memanfaatkan peluang besar untuk memulai bisnis.
Photo by Amina Filkins from Pexels

Pada momen Ramadan di tengah pandemi ini, kita bisa memanfaatkan peluang besar untuk memulai bisnis.

Untuk itu, kita bisa mengambil peluang bisnis ini dengan menjual produk dalam bentuk parsel juga.

“Jangan lupa untuk menyediakan kartu ucapan yang bisa ditulis sesuai permintaan, serta mengemas barang dengan unik. Selain bisa menarik pembeli, hal ini bisa membuat konsumen merasa puas,” ujar Feriadi, Kamis (6/5).

2. Lakukan Digitalisasi

Cara ambil peluang bisnis Ramadan di tengah pandemi yang kedua, adalah melakukan digitalisasi.

Sesuai dengan data perubahan perilaku konsumen, pelaku bisnis perlu beradaptasi dan mempercepat optimalisasi digital untuk memenuhi kebutuhan konsumen.

Untuk menjawab kebutuhan konsumen, pelaku usaha perlu melakukan digitalisasi untuk memberi kemudahan berbelanja bagi para pelanggan.

Mempelajari dan menggunakan digital tools merupakan pilihan wajib saat ini.

Baca Juga: 5 Cara Memulai Bisnis Kuliner, Potensi Cuan Selama Ramadan 2021

Pelaku bisnis dapat menggunakan marketplace untuk berjualan, agar cakupan pembeli semakin luas.

Pelaku usaha juga bisa menggunakan teknologi omnichannel, untuk membuat alternatif revenue yang tidak hanya tergantung dengan satu atau dua channel.

3. Melakukan Riset Secara Berkala

Cara ambil peluang bisnis Ramadan di tengah pandemi yang ketiga, adalah melakukan riset secara berkala.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest