Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Perlindungan Asuransi untuk Kehidupan, Penting atau Bisa Ditunda?

Wulan - Minggu, 02 Mei 2021 | 12:00
Pentingnya asuransi untuk melindungi hidup
Freepik.com

Pentingnya asuransi untuk melindungi hidup

Sama halnya jika kita sudah memiliki anak, sering kali ditemukan orang tua yang belum memikirkan keadaan ketika mereka meninggal dunia dan meninggalkan anaknya sendirian.

Jika belum memiliki asuransi, maka anak akan kesulitan melanjutkan hidup karena beban finansialnya menjadi cukup besar.

Berbeda halnya jika orang tua sudah memiliki asuransi. Jika suatu saat orang tua meninggal, maka anak bisa dititipkan kepada kerabat terdekat.

Selain itu sang anak masih bisa bertahan hidup, dengan mengandalkan uang dari asuransi yang dimiliki orang tuanya.

“Asuransi bisa melindungi anak, kalau sampai ditinggal kedua orang tuanya. Dia masih tetap bisa melanjutkan hidup dengan orang yang dipilih, menggunakan uang pertanggungan asuransi jiwa,” tutup Annisa. (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 12

Latest

x