Follow Us

4 Cara Mudah Buat Kemasan Produk Toko Jadi Menarik ala Tokopedia

Wulan - Selasa, 20 April 2021 | 04:00
Cara Buat Kemasan Produk Toko Jadi Menarik ala Tokopedia, Dijamin Aman
Tokopedia.com

Cara Buat Kemasan Produk Toko Jadi Menarik ala Tokopedia, Dijamin Aman

3. Gunakan quotes. Kita juga bisa menggunakan quotes atau memberikan ucapan terima kasih kepada pembeli, karena sudah melakukan pemesanan di toko kita. Hal ini bisa membuat pembeli merasa senang dan dihargai oleh penjual.

4. Gunakan aksesori musiman. Kita bisa menggunakan aksesori yang sesuai dengan musim atau suasana tertentu di dalam produk kita.

Misalnya saat Ramadan 2021, kita bisa memberikan kartu ucapan Ramadan 2021, saat Natal kita bisa menggunakan aksesori bertema Natal dan sebagainya.

Kreasikan kemasan produk sesuai dengan kemampuan dan kreativitas kita. Melalui hal ini, kita berpotensi mendatangkan lebih banyak pelanggan. (*)

Editor : Yunus

Baca Lainnya

Latest