CERDASBELANJA.ID – Pentingnya investasi harus mulai ditanam dalam diri sedini mungkin.
Investasi tak melulu harus membeli saham, dengan kita mulai berbisnis adalah bentuk investasi juga.
Seperti yang dilakukan Kim Kardashian yang merupakan kakak dari Jenner ini memiliki perencanaan finansial cerdas.
Baca Juga: Suga BTS Donasikan 50 Ribu Masker untuk Milal Welfare Foundation
Kim Kardashian tidak main-main dalam menjalankan bisnisnya, tercatat hingga saat ini Kim memiliki banyak bisnis dengan bidang berbeda-beda.
Dari bisnis tersebut, Kim berhasil meraup untung yang sangat fantastis.
Menurut Forbes, wanita dengan nama asli Kimberly Noel Kardashian ini kini memiliki kekayaan mencapai USD 900 juta atau sekitar Rp13,1 triliun.
Penghasilan tersebut didapatkan dari beberapa bisnisnya yang sukses besar.
Berikut daftar beberapa bisnis Kim Kardashian yang membuat dirinya memiliki penghasilan fantastis.
1. KWW Beauty
Baca Juga: Christian Sugiono Bisnis Vila Mewah di Bali, Ini Tarif per Malamnya!