Follow Us

Cara Cermat Mempersiapkan Dana Pendidikan Anak Ala Raditya Dika

Winda - Selasa, 02 Maret 2021 | 20:00
Raditya Dika
DOK. Instagram @raditya_dika

Raditya Dika

Jika anak sudah memasuki masa SMA, maka gunakanlah investasi lain yang pergerakan nilai jangka pendeknya tidak sebesar saham.

Raditya Dika membuat perbandingan dengan menabung di bank apabila bunga 1,5% per tahun.

Maka dibutuhkan Rp3.5 Juta per bulan selama 17 tahun.

3. Opsi Lain

Baca Juga: Cara Traveling Low Budget Ala Gita Savitri, Liburan Tak Harus Kaya

Pilihan lain selain investasi per bulan, Raditya Dika menyarankan berinvestasi dengan rate value yang sama yakni 13% per tahun untuk mencapai Rp823 Juta.

Maka dibutuhkan sekitar Rp91,4 juta untuk investasi di hari ini, dan disimpan untuk 17 tahun mendatang. (*)

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest