Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

6 Tips Staycation Aman dan Sesuai Bujet, Hingga Dapatkan Promo 60%

Yunus - Kamis, 11 Februari 2021 | 22:00
Liburan aman di masa pandemi dan sesuai bujet.
DOK. PEGIPEGI

Liburan aman di masa pandemi dan sesuai bujet.

CERDASBELANJA.ID – Libur Imlek kali ini jatuh menjelang akhir pekan, sehingga jadi libur yang cukup panjang alias long weekend.

Sebagian pasti sudah memanfaatkan dengan staycation alias menetap di salah satu tempat menginap, dengan tetap memerhatikan kondisi pandemi.

Untuk itu dibutuhkan tips staycation aman dan sesuai bujet di masa pandemi.

Baca Juga: Liburan di Depan Mata, Ini 5 Tips Belanja Tahun Baru Agar Tetap Hemat

Karena biar bagaimana pun bepergian ke luar rumah harus memperhitungkan keselamatan dan keamanan kita dan keluarga.

Terutama dari risiko tertular Covid-19.

Sebagai salah satu operator liburan online, Pegipegi merilis 6 tips staycation yang aman dan sesuai bujet di masa pandemi berikut ini:

1. Cek Bujet Staycation

Pandemi memang bisa memicu Indonesia masuk ke dalam jurang resesi, sehingga kita perlu lebih bijak mengeluarkan uang agar tak boros.

Begitu pun untuk liburan staycation, usahakan tak bikin kantong bolong.

Pastikan keuangan seperti tabungan dan dana cadangan aman, minimal hingga 3 bulan ke depan.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x