Follow Us

Jangan Bingung Lagi, Ini Cara Memilih Jasa Pengiriman di Shopee

Presi - Selasa, 17 Mei 2022 | 20:00
Ilustrasi Gratis Ongkir (Ongkos Kirim) di Aplikasi Shopee
Istimewa

Ilustrasi Gratis Ongkir (Ongkos Kirim) di Aplikasi Shopee

CERDASBELANJA.ID - Shopee merupakan salah satu marketplace yang digunakan banyak orang untuk belanja online.

Namun, tak sedikit pengguna yang bingung cara memilih jasa pengiriman di Shopee.

Kebingungan ini bisa terjadi karena Shopee menerapkan sistem baru.

Sehingga kita tidak dapat memilih jasa pengiriman tertentu yang lebih spesifik seperti JNE, JNT, SiCepat, hingga Shopee Xpress.

Pengguna kini hanya bisa memilih opsi pengiriman Reguler, Hemat, Kargo, Same Day, dan Instant yang dibedakan berdasarkan lamanya waktu pengiriman.

Sejak diterapkan sistem baru tersebut, tak sedikit pengguna yang mengeluh lantaran tidak dapat memilih jasa pengiriman favoritnya.

Terlebih jika kebetulan mendapatkan jasa pengiriman yang sedang bermasalah seperti kurir mogok bekerja dan sebagainya sehingga pengiriman menjadi tersendat.

Oleh karenanya, kini pengguna Shopee tidak perlu khawatir lagi karena ada cara memilih jasa pengiriman di Shopee sesuai yang diinginkan.

Bagaimana cara mengubah jasa pengiriman di Shopee?

Baca Juga: Cara Daftar Merchant Shopeepay, Ubah Bisnis Jadi Kekinian untuk Sobat Shopee agar Lebih Cuan

Cara memilih jasa pengiriman di Shopee

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest