CERDASBELANJA.ID – Setelah belanja, biasanya kita akan menerima struk berisi informasi transaksi.
Umumnya, struk akan menjadi sampah yang segera dibuang sesaat setelah bertransaksi.
Tapi khusus di Starbucks, kita bisa dapat diskon pakai struk belanja, jadi jangan buang struk sembarangan ya.
Baca Juga: Promo Crazy Deal KFC, Beli 5 Ayam Goreng Cuma Rp60 Ribuan Saja
Nikmati promo Starbucks, simpan struk bisa dapat diskon 30% untuk transaksi berikutnya.
Jadi, kita jajan dengan harga normal dulu, lalu selanjutnya bisa dapat diskon dengan menunjukan struk di kasir.
Untuk informasi lebih lengkap terkait promo, simak syarat dan ketentuannya berikut ini.
- Potonganpembelianminumansebesar30%.
- Berlakupembelianminumanapapun(kecualiStarbucks1Liter)denganharganormalselanjutnyayangdilakukanpada7harikedepansetelahtransaksi.
- Tunjukkanstrukbuktipembayarankepadakasir.
- Potonganhargapadaminumanberikutnyaberlakuuntukminumanapapun,kecualiminumanhargaspesialdankecualiStarbucks1Liter
- Tidakdapatdigabungkandenganpromosilainnya.
- Promoberlakudisemuagerai, tidakberlakudenganpembelianmelaluidelivery.Promo Starbucks, Simpan Struk Bisa Dapat Diskon 30% Jajan Berikutnya.(*)