Follow Us

5 Cara Lindungi Akun Jenius BPTN Kita, Waspada Terjebak Penipuan!

Wulan - Rabu, 21 Juli 2021 | 21:00
Jenius BPTN bagikan cara untuk melindungi akun dari penipu.
jenius.com

Jenius BPTN bagikan cara untuk melindungi akun dari penipu.

2. Pakai E-mail atau Password Berbeda

Cara untuk melindungi akun Jenius BPTN yang kedua, adalah pastikan kita menggunakan e-mail dan password berbeda untuk setiap akun digital.

Hindari penggunaan e-mail yang sama untuk keperluan pekerjaan, perbankan, dan personal.

Untuk setiap keperluanmu di dunia digital, pastikan kita juga menggunakan password yang berbeda.

3. Buat Kombinasi yang Sulit Ditebak

Cara untuk melindungi akun Jenius BPTN yang ketiga, adalah buat kombinasi password yang sulit ditebak.

Sediakan waktu untuk memikirkan kombinasi karakter yang lebih rumit sewaktu membuat PIN dan password Jenius.

Jika sudah, pastikan kita juga mengubah PIN dan password Jenius secara berkala.

Baca Juga: Promo Cashback Jenius, Bayar Tagihan Listrik Lebih Hemat Rp50 Ribu

4. Nyalakan Notifikasi Transaksi

Cara untuk melindungi akun Jenius BPTN yang keempat, adalah selalu nyalakan notifikasi untuk setiap transaksi di Jenius.

Pastikan kita sudah menentukan transaksi yang membutuhkan notifikasi, agar tidak ada informasi yang terlewat.

Editor : Yunus

Baca Lainnya

Latest