Follow Us

Perjalanan Lebih Mudah Pakai Layanan Pesan Antar Jemput Bandara

Winda - Jumat, 16 Juli 2021 | 21:00
Ilustrasi di bandara.
CARLOS CORONADO/UNSPLASH

Ilustrasi di bandara.

Ketiga, jangan lupa untuk mengisi kolom lokasi penjemutan dan tempat yang akan dituju.

Salah satu lokasi penjemputan atau tempat tujuan harus merupakan bandara ya.

Keempat, kita harus isi kolom tanggal dan jam penjemputan sesuai dengan keberangkatan atau kedatangan di bandara.

Kelima, isi juga kolom jumlah penumpang dan selanjutnya kita tinggal memilih kendaraan mana yang ingin kita gunakan.

Pilihan kendaraan ini bisa kita sesuaikan dengan kebutuhan dan budget perjalanan.

Baca Juga: Rekomendasi Asuransi Murah dan Praktis dari Traveloka dan Astra Life

Kita bisa memilih menggunakan kendaraan pribadi maupun umum di layanan antar jemput Traveloka ini.

Ketika memilih jenis kendaraan, akan langsung tertera harga yang harus kita bayar, enaknya lagi harga tersebut sudah termasuk bensin dan toll lho.

Keenam, jangan lupa cek kembali detail pemesanan kita, mulai dari lokasi jemput, tujuan, tanggal dan jam penjemputan.

Agar memudahkan penjemputan di bandara, pastikan kita menambahkan nomer penerbangan pesawat.

Ketujuh, kita harus mengisi kolom data penumpang seperti nomer telepon.

Terakhir, pilih metode pembayaran lalu lakukan transaksi pembayaran sesuai nominal tagihan.

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest