5. Pelanggan dapat menikmati promo berkali-kali dalam periode promo selama persediaan kuota gratis biaya kirim uang masih ada.
Wah dengan adanya promo ini, kita tetap bisa berkirim THR dengan hemat kemanapun ya.
Biasanya untuk saling berkirim uang ke lain bank, kita akan dikenakan biaya administrasi.
Biayanya pun tak sedikit, untuk sekali transfer biasanya dikenakan sebesar Rp6.500.
Jika terhitung 5 kali transfer uang ke berbagai bank, bayangin berapa banyak uang administrasi yang harus kita bayar nih.(*)
Baca Juga: Promo Investasi Tanamduit, Beli Reksa Dana Dapat Cashback Rp20 Ribu