Follow Us

Cara Nikmati Musim Dingin di Korea dengan Street Food Bungeoppang

Winda - Rabu, 10 Februari 2021 | 20:30
Street food Korea Bungeoppang
https://www.instagram.com/p/CJQjlP2BpYB/

Street food Korea Bungeoppang

CERDASBELANJA.ID – Banyak yang bisa kita lakukan saat berwisata ke Korea Selatan.

Salah satunya wisata kuliner makanan khas yang ada di Korea.

Untuk anda yang sedang di Korea atau akan ke Korea saat musim dingin, berikut cara menikmati musim dingin di Korea dengan Bungeoppang.

Baca Juga: Ini 3 Tempat Wisata di Korea yang Menarik dan Bisa Manjakan Anak

Taukah anda, bahwa Korea juga sangat terkenal dengan street foodnya?

Street food di Korea menjual jajanan yang beragam dan wajib dicoba saat sedang berkunjung ke Korea.

Musim dingin di Korea biasanya akan dimulai dari bulan Desember hingga Februari dengan suhu yang bisa mencapai -15 oC.

Nah biasanya saat cuaca sedang dingin, kita akan mudah merasa lapar dari biasanya ya.

Gerobak-gerobak mobil makanan akan banyak kita temui di jalanan saat musim dingin.

Jajanan seperti Bungeoppang, Hotteok, dan Hoppang adalah jajanan street food favorit yang cocok untuk semua orang tanpa batasan usia.

Baca Juga: Gildak Lagi Promo! Dapatkan Diskon 50% Untuk Pembelian di Grab Food

Editor : Cerdas Belanja

Baca Lainnya

Latest