Cara Mendapatkan dan Menggunakan Voucher Gratis Ongkir di Shopee

Sabtu, 10 Juli 2021 | 11:00
DOK. Instagram @shopeecare_id

voucher gratis ongkir Shopee

CERDASBELANJA.ID – Males belanja online karena ongkos kirim yang kadang lebih mahal dari produk yang dibeli?.

Dengan belanja di Shopee, kita tak perlu lagi mengkhawatirkan ongkir (ongkos kirim).

Shopee punya Voucher Gratis Ongkir yang berlimpah untuk semua pengguna agar lebih happy saat belanja online.

Baca Juga: Tips dan Trik Jitu Shopee yang Wajib Diketahui Saat Terima Paket Rusak

Tak hanya itu, Shopee memberikan Voucher Gratis Ongkir dengan subsidi yang tak tanggung-tanggung.

Shopee memberikan subsidi Voucher Gratis Ongkir hingga Rp60.000 dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

Agar lebih paham, simak tips Shopee untuk cara mendapatkan dan menggunakan Voucher Gratis Ongkir di Shopee berikut ini.

1. Klaim Voucher Gratis Ongkir di halaman utama aplikasi atau web Shopee.

2. Pastikan barang yang dibeli telah memenuhi S&K pengunaan Voucher Gratis Ongkir, seperti minimal pembelian, jasa kirim, dan lainnya.

3. Klik kolom Voucher di halaman kerangjang saya.

Baca Juga: Cara Mudah Ajukan Pengembalian Barang Saat Belanja di Shopee Mall

4. Pilih Voucher Gratis Ongkir.

5. Lalu klik OK.

6. Pastikan voucher telah terpasang di Keranjang Saya.

Setiap toko memiliki kebijakan masing-masing untuk Voucher Gratis Ongkir.

Jadi pastikan untuk mengetahui syarat dan ketentuan setiap kali akan menggunakan Voucher Gratis Ongkir.

Yuk belanja di Shopee sekarang, dan nikmati belanja online tanpa takut tarif ongkir yang mahal.(*)

Baca Juga: Seller Wajib Tahu! Ini Cara Mudah Daftar Gratis Ongkir di Shopee

Editor : Yunus

Baca Lainnya