Follow Us

Cara Investasi Reksa Dana Online dengan Robo Advisor: Sesuai Risiko

Yunus - Jumat, 11 Juni 2021 | 22:00
Robo Advisor reksa dana online dari Bareksa.
FACEBOOK BAREKSA

Robo Advisor reksa dana online dari Bareksa.

CERDASBELANJA.ID – Berinvestasi reksa dana online memang nyaman dan memudahkan.

Lebih mudah lagi jika investasinya menggunakan robo advisor.

Soalnya, cara investasi reksa dana online dengan robo advisor itu bisa otomatis.

Baca Juga: Cara Investasi Reksa Dana Online di Tokopedia, Bisa Langganan

Kita tak perlu pusing lagi mengatur strategi untuk beli reksa dana.

Karena teknologi robo advisor akan mengatur secara otomatis sesuai profil risiko kita dalam berinvestasi.

Salah satu pengguna teknologi robo advisor adalah Bareksa, portal investasi reksa dana online yang cukup lengkap.

Seperti dikutip dari Bareksa, robo advisor adalah konsultan finansial yang memberikan saran investasi digital dan mengelola portfolio investasi investor.

Robo advisor menggunakan algoritma khusus yang dibangun dengan teknologi terdepan.

Teknologi ini tentu memudahkan cara investasi reksa dana online bagi nasabah reksa dana Bareksa.

Baca Juga: Cara Investasi Reksa Dana Online di Tokopedia, Mulai Rp10 Ribu Saja

Editor : Yunus

Baca Lainnya

Latest