CERDASBELANJA.ID – Sebelum belanja cushion, ada baiknya kita mengetahui beberapa rekomendasi produk tersebut.
Ketika mengetahui beberapa rekomendasi cushion, akan membantu kita saat belanja sehingga tidak bingung dalam memilih.
Selain itu, dengan rekomendasi cushion akan membantu kita belanja sesuai kebutuhan dan keinginan.
Misalnya ketika ingin belanja cushion, kita akan dihadapkan dengan pilihan cushion murah, tahan lama, atau lainnya.
Nah kalau mencari cushion yang taham lama, tak usah pusing, karena ada beberapa rekomendasi terbaik di Shopee.
Dengan belanja di Shopee, ada garansi 100% ori untuk produk-produk di Shopee Mall yang membuat kita tak khawatir ketika belanja online.
Ini 3 rekomendasi cushion tahan lama, harga mulai Rp100.000an dengan jaminan garansi 100% ori.
- Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion
Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion
Rekomendasi cushion pertama ada Make Over Powerstay Demi-Matte Cover Cushion yang mampu membuat makeup lebih tahan lama hingga 12 jam.
Selain itu, cushion ini memiliki kandungan antipolutan dan UV filter SPF 50/PA++++ yang akan melindungi wajah seharian.
Cushion Make Over tersedia dalam enam warna yang cocok dengan tone kulit orang Indonesia.
Baca Juga: Rekomendasi Eye Shadow Palett Ramah di Kantong, Belanja Yuk!
- Somethinc Copy Paste Breathable Mesh Cushion
Somethinc Copy Paste Breathable Mesh Cushion
Rekomendasi cushion tahan lama selanjutnya ada Somethinc Copy Paste Breathable Mesh Cushion.
Cushion dari Somethinc ini tak membuat pori-pori wajah tersumbat karena dibuat dengan teknologi breathable sehingga bersifat non-comedogenic.
Selain itu, produk ini cocok digunakan untuk jenis kulit berminyak dan kering, karena Somethinc berfungsi melembapkan sekaligus mengontrol kadar minyak di wajah.
- Wardah Instaperfect Mineral BB Cushion
Wardah Instaperfect Mineral BB Cushion
Rekomendasi cushion tahan lama yang terakhir ada Wardah Instaperfect Mineral BB Cushion.
Cushion ini dibuat dengan smart high coverage teknologi dan mineralight fix yang berfungsi untuk menjaga kulit tetap terhidrasi serta memberikan cooling sensation.
Tak perlu takut dengan paparan sinar matahari karena cushion Wardah dilengkapi dengan SPF 29 PA++ yang mampu menjaga kulit wajah.
Produk | Harga | Promo |
Make Over Powerstay | Rp150.000 | Diskon 20% |
Somethinc Copy Paste Breathable Mesh Cushion | Rp185.000 | Voucher toko 10% |
Wardah Instaperfect Mineral BB Cushion | Rp177.000 | Diskon 10% |
- BELI DI SHOPEE KLIK DI SINI