Cerdasbelanja.id - Serba - serbi Info Belanja

Cara Self Check-in di Aplikasi Lion Air, Tidak Perlu Antre Lagi

Senin, 03 Juli 2023 | 09:37
Grid Networks check-in di lion air
instagram.com/lionairgroup

check-in di lion air

CERDASBELANJA.ID – Penumpang Lion Air wajib tahu kalau kini kita sudah bisa melakukan self check-in di aplikasi Lion Air.

Corporate Communications Strategic of Lion Air Group Danang Mandala Prihantoro menjelaskan, dalam mempermudah proses perjalanan udara, Lion Air Group telah menghadirkan dan menyediakan fasilitas terbaru pada perangkat Mobile Apps.

“Salah satunya, untuk menawarkan kemudahan para calon penumpang saat melakukan pelaporan mandiri (self check-in) sebelum keberangkatan,” ujar Danang dalam keterangannya, dikutip Sabtu (23/7).

Layanan self check-in terbaru ini, memiliki beberapa keunggulan dengan nilai lebih. Di antaranya, penumpang tidak perlu repot-repot lagi melakukan check-in di bandar udara, serta mengurangi kontak dengan keramaian atau mengurangi antrean.

“Dengan demikian, bisa menambah pengalaman sebelum terbang (pre flight) yang akan melakukan penerbangan Lion Air Group,” jelas Danang.

Kita sudah bisa mengunduh aplikasi Lion Air, serta dapat digunakan pada platform OS Android di Google Play Store dan iOS melalui aplikasi Apple Store.

Jika ingin mencoba proses check-in lebih cepat, berikut adalah cara self check-in di aplikasi Lion Air.

Perlu diperhatikan, layanan mobile check-in dan city check-in, tidak tersedia untuk hal berikut.

Itulah cara self check-in di aplikasi Lion Air dan ketentuan layanan self check-in yang perlu dipenuhi, selamat mencoba! (*)

Baca Juga: Daftar Kompensasi yang Bisa Didapat Penumpang Ketika Pesawat Delay, Apa Saja?

Tag

Editor : Yunus

Baca Lainnya