Promo ShopeeFood di Xiji Street Snack, Saatnya Jajan Puas dengan Diskon Hingga 70%

Selasa, 26 Oktober 2021 | 11:00
DOK. Instagram @xiji.streetsnack

jajan hemat di Xiji Street Snack di promo ShopeeFood

CERDASBELANJA.ID – Jelang akhir bulan menjadi momen payday atau gajian untuk sebagian karyawan perusahaan.

Dalam momen ini, ada banyak penawaran promo bertajuk Payday seperti yang ditawarkan oleh ShopeeFood.

Tak tanggun-tanggung, ShopeeFood menawarkan promo berupa diskon fantastis untuk semua pengguna Shopee di beberapa merchant pilihan.

Nikmati promo ShopeeFood di Xiji Street Snack, saatnya jajan puas dengan diskon hingga 70%.

Khusus Jabodetabek, Bandung, Surabaya, dan Yogyakarta, bisa nyemil jajanan crispy dengan hemat nih.

Untuk informasi lebih lengkap terkait promo, simak syarat dan ketentuannya berikut ini.

Baca Juga: Promo PPKM McDonald’s, Beli Paket 4 Ayam dan 2 Minum Cuma Rp59 Ribuan

Baca Juga: Asyik! Promo Richeese Factory, Dijamin Kenyang Beli 1 Ayam Utuh Hanya Rp81 Ribu

Tag

Editor : Yunus